Pedro Arrupe

Pedro Arrupe
Foto Pedro Arrupe di Reception Hall[1]
Lahir(1907-11-14)14 November 1907
Bilbao, Spanyol
Meninggal5 Februari 1991
Roma
KebangsaanSpanyol
PekerjaanImam
Find a Grave: 6391065 Edit nilai pada Wikidata
Peringatan: Page using Template:Infobox person with unknown parameter "religion" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Pater Pedro Arrupe, S.J.(1907–1991) adalah seorang Imam Katolik Roma dan Jendral Ordo Serikat Yesus yang ke-28 (1965-83).[1] Dia juga dikatakan sebagai pendiri kedua dari Serikat Yesus[2] karena kualitas kepemimpinanya untuk Serikat Yesus yang berpusat kepada pelayanan Gereja dan umatnya pasca Konsili Vatikan II.[1] Arrupe dikenal sebagai orang yang mempunyai kedalaman rohani yang baik dan berkomitmen terhadap keadilan sosial.[1]

  1. ^ a b c "Pedro Arrupe, Georgetown University". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-12-25. Diakses tanggal 14 April 2014. 
  2. ^ "Pedro Arrupe, Catholic TV". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-26. Diakses tanggal 14 April 2014. 

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search